Ketika anak autisme merasa sedih atau mengalami hinaan dari olang lain, teman-teman di sekitarnya akan selalu hadir menemani dan berperan melindungi.
Jadi anak autisme bisa terhindar dari bullying yang kerap masih terjadi.
"Dari sini anak autisme juga bisa memiliki support system intuk menghibdari risiko dia diganggu oleh orang lain atau anak lain yang gak paham tentang autisme. Jadi ada kelompok yang melindungi dia," ujarnya.
Bukan hanya bermanfaat bagi anak autisme, bermain bersama juga bisa membuat anak yang normal ini bisa menghargai oranglain.
Ini juga bisa membentuk dan melatih tenggang rasa, kepedulian terhadap sekitar.
Penulis | : | Ruby Rachmadina |
Editor | : | Cynthia Paramitha Trisnanda |
KOMENTAR