Bukan hanya orang dewasa saja, bayi juga membutuhkan suasana kamar yang tenang.
Moms bisa menidurkan bayi di kamar dengan menciptakan suasana hening.
Kamar yang gelap juga membantu untuk mendorong bayi agar cepat terlelap.
Letakan bayi jika sudah terlihat mengantuk
Terkadang saat menidurkan bayi, Moms akan menaruh Si Kecil ke kasur saat dirinya benar-benar sudah terlelap.
Padahal cara tersebut hanya akan membuat bayi terbangun kembali karena mereka merasakan adanya guncangan.
Moms bisa menidurkan bayi ketika mereka masih bangun tetapi dirinya dalam keadaan mengantuk.
Selalu berhati-hati
Agar bayi tidur dengan nyaman tempatkan bayi untuk tidur terlentang.
Bersihkan tempat tidur atau keranjang bayi dari selimut dan barang-barang lainnya.
Pastikan tidak ada mainan atau barang yang dapat mengganggu saat bayi tidur siang.
4 Rekomendasi Susu Penggemuk Badan Anak yang Bisa Bikin Si Kecil Lebih Gemuk dan Sehat
Source | : | mayoclinic |
Penulis | : | Ruby Rachmadina |
Editor | : | Poetri Hanzani |
KOMENTAR