Nakita.id - Salah satu penyakit yang tak bisa dianggap sepele adalah penyakit jantung.
Penyakit jantung kerap menyebabkan kematian pada para pemiliknya.
Baik pria maupun wanita sama-sama berisiko terkena penyakit jantung.
Penyakit jantung bisa disebabkan akibat gaya hidup dan pola makan yang tidak sehat.
Maka dari itu Moms perlu berhati-hati dengan asupan makanan yang dikonsumsi setiap harinya.
Harus ada makanan yang dipantang agar tak memperburuk kondisi jantung.
Belum banyak yang tahu kalau ada beberapa makanan yang harus dihindari agar jantung tetap sehat.
Apalagi jika Moms termasuk orang-orang yang memiliki kadar kolesterol tinggi, sehingga harus memperhatikan betul pola makan harian.
Dilansir Eatthis beberapa makanan ini kerap memicu penyakit jantung yang harus Moms ketahui.
Permen atau makan-makanan manis
Pada dasarnya, permen adalah gula yang dibuat dalam berbagai bentuk.
Source | : | Eatthis |
Penulis | : | Ruby Rachmadina |
Editor | : | Cynthia Paramitha Trisnanda |
KOMENTAR