Ada sejumlah mitos sunat yang sebenarnya sering membuat orang salah kaprah.
1. Anak tumbuh lebih cepat setelah sunat
Moms pasti pernah mendengar mitos yang satu ini. Dikatakan, anak yang sudah sunat akan lebih cepat tinggi.
Faktanya, pertumbuhan anak tidak ada hubungannya dengan sunat.
Pertumbuhan ini dipengaruhi oleh hormon, gizi dan keturunan.
"Hanya kebetulan saja kalau misalnya anak setelah di sunat menjadi lebih cepat."
"Karena budaya orang Indonesia di sunat bersamaan dengan usia masa pertumbuhan, yaitu sekitar 10 - 12 tahun" kata dr. Mahdian.
2. Anak disunat jin
Mitos satu ini juga sering terdengar di masyarakat. Yakni ketika seorang anak tiba-tiba seperti disunat padahal belum sunat.
Anak disunat jin adalah mitos.
Perempuan Inovasi 2024 Demo Day, Dorong Perempuan Aktif dalam Kegiatan Ekonomi Digital dan Industri Teknologi
Penulis | : | Diah Puspita Ningrum |
Editor | : | Diah Puspita Ningrum |
KOMENTAR