Seperti yang kita ketahui, di usia tersebut anak juga wajib mendapatkan imunisasi agar terhindar dari berbagai macam penyakit.
Di posyandu, Moms bisa mendapatkan informasi mengenai fasilitas kesehatan terdekat yang menyediakan imunisasi.
Akan ada petugas kesehatan dari puskesmas terdekat yang akan memberikan informasi seputar hal tersebut dan memantau juga imunisasi anak dari buku KIA yang Moms miliki di rumah.
Melansir dari laman resmi Kementrian Kesehatan RI, berikut adalah urutan imunisasi untuk anak, beserta usia pemberiannya:
- Hepatitis B: diberikan dalam kurun waktu 12 jam setelah kelahiran anak
- BCG dan Polio 1: pada usia 1 bulan
- DPT-HB-Hib 1 & 2 dan Polio 2 & 3: pada usia 2 dan 3 bulan
- DPT-HB-Hib 3, Polio 4, dan polio suntik (IPV): pada usia 4 bulan
- MR: pada usia 9 bulan
- DPT-HB-Hib dan MR lanjutan: pada usia 18 bulan
2. Usia 12 hingga 23 bulan
Penulis | : | Amallia Putri |
Editor | : | Poetri Hanzani |
KOMENTAR