Nakita.id - Minyak goreng jadi salah satu bahan dapur yang harus selalu ada.
Kegunaan minyak goreng sangatlah banyak, Moms bisa mengoreng atau menumis dengan bahan yang satu ini.
Hampir setiap hari Moms pasti menggunakan minyak goreng.
Namun terkadang minyak goreng kerap mengalami kenaikan harga di pasaran.
Sehingga banyak orang yang mengeluh jika harganya melambung tinggi.
Jika harga di pasaran meroket, mau tak mau Moms perlu menghemat penggunaan minyak goreng aga tak cepat boros.
Jika penggunaan minyak goreng tidak terlalu cermat, maka jangan heran apabila Moms harus beli minyak goreng setiap hari.
Sebenarnya ada beberapa cara yang bisa dilakukan untuk mengirit minyak goreng.
Tetapi cara irit minyak goreng berikut ini lebih efektif yang bisa Moms lakukan di rumah seperti dilansir dari Kompas.
Pilih minyak goreng dengan kualitas terbaik
Cara irit minyak goreng adalah dengan memilih jenis minyak yang terbaik.
Belajar dari Viralnya Anggur Muscat, Ini Cara Cuci Buah yang Benar untuk Hilangkan Residunya
Source | : | kompas |
Penulis | : | Ruby Rachmadina |
Editor | : | Poetri Hanzani |
KOMENTAR