Moms bisa memanfaatkan bagian rumah untuk berjualan atau bahkan menyewa ruko.
Pastikan lokasi berjualan bersih dan kering agar tidak merusak kualitas beras.
4. Pengelolaan
Terakhir, Moms harus belajar dan memahami pengelolaan usaha beras yang benar.
Dengan pengelolaan yang bagus tentu saja bisnis dan usaha Moms akan berjalan baik.
Selain itu, pengelolaan usaha yang baik juga meminimalisir kerugian yang bisa terjadi.
Serunya Kegiatan Peluncuran SoKlin Liquid Nature French Lilac di Rumah Atsiri Indonesia
Penulis | : | Diah Puspita Ningrum |
Editor | : | Diah Puspita Ningrum |
KOMENTAR