Nakita.id - Mencukupi kebutuhan air harian sangatlah penting
Orang dewasa umumnya membutuhkan 2 liter air per hari.
Jumlah ini diketahui dapat mencukupi kebutuhan cairan dalam tubuh.
Kebutuhan air harus tercukupi setiap harinya, terutama bagi ibu hamil.
Saat Moms sedang mengandung pastikan untuk selalu minum 8 gelas air setiap hari.
Pasalnya ketika hamil bukan tubuh ibu saja yang membutuhkan cairan tetapi bayi yang ada di dalam kandungannya juga.
Pasalnya air ketuban terdiri dari 98% air yang terbentuk dari air yang Moms konsumsi.
Hidrasi yang cukup bisa memengarui air ketuban yang melindungi janin dalam kandungan.
Untuk mencukupi kebutuhan air minum harian banyak orang yang mempercayakan merk dagang Aqua sebagai produsen air mineral berkualitas, lantas apa manfaat air mineral Aqua untuk ibu hamil?
Baca Juga: Sering Menggunakan Botol Plastik Bekas untuk Wadah Air Minum, Waspadai 4 Efek Samping Ini
Dilansir laman Sehat Aqua disebutkan dalam fase kehamilan, kebutuhan mineral ibu harus tercukupi.
Ini penting dilakukan agar tubuh berfungsi dengan baik.
Source | : | Sehat AQUA |
Penulis | : | Ruby Rachmadina |
Editor | : | Cynthia Paramitha Trisnanda |
KOMENTAR