Kapan waktu yang tepat untuk anak tidur siang?
Tidur siang bisa dilakukan pada tengah hari, antara jam 12.00 hingga 14.00 WIB dan jangan terlalu sore.
Tak hanya untuk perkembangan otak dan kesehatan emosional anak, Dads.
Tidur dan istirahat yang cukup penting untuk perkembangan memori dan meningkatkan fokus anak.
Itulah tadi beberapa sikap berperan sama yang Dads wajib lakukan untuk membuat jam istirahat anak lebih baik.
Source | : | raising children,hopkinsallchildrens.org |
Penulis | : | Amallia Putri |
Editor | : | Ratnaningtyas Winahyu |
KOMENTAR