Hal tersebut saat bermanfaat untuk menurunkan tekanan di arteri.
Berjalan kaki sekitar 30 menit setiap pagi membantu menurunkan tekanan darah.
Jenis olahraga lainnya yang bisa dilakukan untuk mengatasi hipertensi adalah bersepeda.
Moms juga bisa melakukan olahraga berenang.
Jika kekurangan kalsium Moms lebih rentan mengalami hipertensi.
Dengan begitu, Moms bisa mengonsumsi suplemen kalsium untuk mencegah terjadinya hipertensi.
Kalsium juga bisa didapatkan dari sayuran berdaun hijau, kacang-kacangan, sarden atau tahu dan juga susu.
Baca Juga: Cara Sembuhkan Darah Tinggi dalam Hitungan Menit, Cukup Konsumsi Jamur dengan Cara Begini
Stres menjadi penyebab utama tekanan darah naik.
Saat Moms stres tekanan darah akan naik.
Hal tersebut terjadi karena detak jantung lebih cepat dari biasanya dan pembuluh darah menyempit.
Untuk mengurangi stres Moms bisa mendengarkan musik yang menenangkan setiap pagi agar dapat merilekska sistem saraf.
Penulis | : | Ruby Rachmadina |
Editor | : | Cynthia Paramitha Trisnanda |
KOMENTAR