7. Kacang-kacangan
Kacang-kacangan menjadi sumber yang baik dari serat dan folat yang sangat krusial untuk menyeimbangkan hormon.
8. Asparagus
Asparagus kaya akan kandungan vitamin A, vitamin C dan vitamin B yang baik untuk kesuburan.
9. Tiram
Tiram menjadi salah satu makanan ampuh untuk program kehamilan karena kandungan vitamin B12 dan zinc-nya.
10. Kuning Telur
Kuning telur memberikan suplai zat besi, zinc, vitamin B6 dan asam folat.
Penulis | : | Diah Puspita Ningrum |
Editor | : | Diah Puspita Ningrum |
KOMENTAR