Berikut adalah pilihan nama bayi perempuan batak selanjutnya.
2. Uli Namora Tarida
Dapat diartikan sebagai anak perempuan yang elok wajah dan hatinya, senantiasa dilimpahi rejeki, serta tegas.
Uli: elok wajah dan hati.
Namora: dilimpahi rejeki.
Tarida: tegas dan kukuh.
3. Paula Nauli Sere
Dapat diartikan sebagai anak perempuan yang baik, cantik, dan berkilau serta manis tutur katanya.
Paula: gadis yang manis tutur katanya.
Sere: berkilauan.
Nauli: anak perempuan yang baik dan cantik.
Baca Juga: 21 Rekomendasi Nama Bayi Perempuan yang Lahir di Bulan Agustus, Memiliki Makna yang Indah dan Unik
Bobo Fun Fair dan Jelajah Kuliner Bintang Jadi Ajang Nostalgia di Uptown Mall BSBCity Semarang
Penulis | : | Nita Febriani |
Editor | : | Nita Febriani |
KOMENTAR