25 ml air jeruk manis.
30 ml air matang
5 gram susu formula, encerkan
250 gram pepaya matang
Cara membuat:
- Masukkan buah pepaya dan 250 ml air jeruk ke dlaam blender.
- Giling halus kemudian saring pepaya yang telah dihaluskan.
- Tambahkan larutan susu formula.
- Pure pepaya jeruk siap dihidangkan.
- Estimasi kandungan gizi per porsi energu 721 kkal, karbohidrat 16,5 gram, protein 1,5 gram, lemak 0,6 gram.
Baca Juga: Beberapa Kumpulan Resep MPASI Bayi Usia 8 Bulan, Si Kecil Dijamin Doyan Makan Moms!
Pure pisang ambon
120 gram pisang ambon matang, dipotong.
75 ml air matang
10 gram susu formula bubuk
Cara membuat:
- Masukkan pisang ke dalam blender.
- Campurkan susu formula yang telah diberi air, blender semua bahan sampai lembut.
- Masukkan pure pisang ambon ke dalam mangkuk.
Pure pisang ambon siap dinikmati.
Kandungan gizi per porsi, energi 78,4 kkal.
Karbohidrat 16,6 gram, protein 1,7 gram, lemak 1,2 gram
Baca Juga: 3 Resep MPASI Usia 12 Bulan, Variasi Pizza Enak dan Bergizi
Penulis | : | Ruby Rachmadina |
Editor | : | Cynthia Paramitha Trisnanda |
KOMENTAR