Mimisan sering disebabkan oleh aktivitas yang tidak berbahaya, seperti mengorek hidung, anak meniup terlalu keras atau terlalu sering, atau hidung yang terbentur saat bermain.
Namun, selain itu, ada juga penyebab lain yang bisa mengakibatkan mimisan, seperti:
- Pembuluh darah yang terlalu sensitif yang pecah dan berdarah dalam cuaca yang hangat dan kering
- Infeksi di hidung, tenggorokan dan sinus
- Alergi, misalnya alergi tungau debu
- Masuknya benda asing ke dalam hidung
- Sembelit, misalnya mengejan berlebihan saat pergi ke toilet
- Obat-obatan tertentu, misalnya obat anti-inflamasi atau semprotan hidung
Meski mimisan akan berhenti dengan sendirinya, mungkin tak sedikit Moms yang tetap khawatir jika Si Kecil mengalaminya. Tak masalah apabila Moms ingin memberikan obat mimisan bayi untuk anak.
Melansir dari berbagai sumber, berikut ini beberapa rekomendasi obat mimisan bayi yang bisa Moms beli di apotek atau secara online.
Obat mimisan bayi yang pertama adalah Kurmaqu Sari Kurma.
Baca Juga: 3 Rekomendasi Obat Alami Rumahan Batuk Berdahak untuk Bayi, Redakan Dahak si Kecil
Perempuan Inovasi 2024 Demo Day, Dorong Perempuan Aktif dalam Kegiatan Ekonomi Digital dan Industri Teknologi
Penulis | : | Ratnaningtyas Winahyu |
Editor | : | Ratnaningtyas Winahyu |
KOMENTAR