Nakita.id – Banyak yang belum tahu, ternyata ini manfaat makan dua telur setiap hari.
Pernahkah Moms makan dua telur setiap hari?
Jika belum, coba mulai hari ini makan dua telur setiap hari.
Sebab, selain mengenyangkan perut, makan dua telur setiap hari ternyata memiliki manfaat tersendiri lo, Moms.
Berbicara soal telur, makanan satu ini memang dikenal berkat gizinya yang tinggi.
Mulai dari karbohidrat, lemak, protein, kalsium, fosfor, folat, zat besi, hingga vitamin A, D, dan E.
Tak heran bila banyak ahli yang menganjurkan untuk makan telur setiap hari.
Namun, perlu Moms tahu, kalau ingin mendapatkan khasiat yang lebih, ternyata jumlah telur yang dikonsumsi tak cukup satu.
Alangkah baiknya Moms mengonsumsi dua butir telur setiap harinya.
Sebab, makan dua telur setiap hari ternyata bisa memberi manfaat luar biasa yang tidak disangka-sangka.
Wah, apa saja, ya?
Baca Juga: Begini Cara Menyimpan Telur Rebus dengan Tepat Agar Bisa Tahan 1 Minggu, Coba Sekarang Yuk!
Penulis | : | Ratnaningtyas Winahyu |
Editor | : | Ratnaningtyas Winahyu |
KOMENTAR