Nakita.id - Setelah Raja Charles III memimpin Kerajaan Inggris Raya, banyak perubahan terjadi.
Salah satunya tentang kebijakan yang ia ambil untuk keberlangsungan jabatannya.
Tapi, ada satu kebijakannya yang membuat ia jadi musuh bersama rakyat Inggris dan sekitarnya.
Waduh, ya apa itu Moms?
Ya, selepas Ratu Elizabeth II meninggal dunia, anak tertuanya yang menjadi pewaris tahta.
Siapa lagi kalau bukan Pangeran Charles.
Apalagi, sebelum sang ratu mangkat, Pangeran Charles dinobatkan sebagai Prince of Wales, yang menjadikannya satu-satunya pewaris tahta kerajaan.
Pangeran Charles akhirnya di usianya yang senja menjadi raja, namanya berubah menjadi Raja Charles III.
Sementara, Camilla Parker Bowles, menjadi Queen Consort, atau pendamping raja.
Semua keputusan mengenai kerajaan selanjutnya akan diatur oleh Raja Charles III.
Meski begitu, sekarang ini sedang berlangsung proses pemakaman Ratu Elizabeth II.
4 Rekomendasi Susu Penggemuk Badan Anak yang Bisa Bikin Si Kecil Lebih Gemuk dan Sehat
Penulis | : | Aullia Rachma Puteri |
Editor | : | Ratnaningtyas Winahyu |
KOMENTAR