Gejala atau tanda penyakit lupus bisa berbeda di antara pengidapnya.
Tanda ini bisa muncul dalam level ringan, sedang, atau parah.
Sifanya juga bisa sementara atau permanen.
Kebanyakan orang yang mengidap lupus mengalami gejala ringan.
Hal ini ditandai dengan episode yang disebut sebagai flare atau ruam yang melebar.
Kondisi tersebut bisa memburuk selama beberapa waktu tapi juga bisa membaik atau bahkan hilang sama sekali.
Tanda penyakit lupus yang muncul tergantung pada sistem tubuh yang terdampak oleh penyakit ini.
Gejalanya seperti:
- Kelelahan
- Demam
Baca Juga: Mengenal Penyakit Kulit Herpes dan Cara Penularannya yang Begitu Cepat
4 Rekomendasi Susu Penggemuk Badan Anak yang Bisa Bikin Si Kecil Lebih Gemuk dan Sehat
Penulis | : | Diah Puspita Ningrum |
Editor | : | Diah Puspita Ningrum |
KOMENTAR