Nakita.id – Praktis dan enak, berikut ini resep MPASI 12 bulan plus untuk Si Kecil.
Saat anak telah berusia 1 tahun lebih, maka Moms perlu mengetahui resep MPASI 12 bulan plus.
Resep MPASI 12 bulan plus penting untuk Moms ketahui karena makanan untuk anak usia 1 tahun lebih berbeda dengan yang usianya 0-12 bulan.
Karena sudah tumbuh gigi dan mulai bisa mengunyah, maka menu MPASI 12 bulan plus biasanya berupa makanan padat.
Salah satu yang bisa Moms berikan adalah nugget.
Tak perlu membelinya di pasar atau supermarket, Moms bisa lo membuat nugget sendiri di rumah.
Bahkan, isian nugget juga bisa Moms variasikan sendiri sehingga semakin bergizi.
Misalnya, membuat nugget dari daging sapi dan jamur.
Kedua bahan ini sangat bagus untuk anak, Moms.
Manfaatnya mulai dari meningkatkan berat badan bayi, menjaga kesehatan gigi dan tulang, hingga mendukung kecerdasan otak bayi, lo.
Wah, banyak sekali ya manfaatnya.
Baca Juga: Resep MPASI 12 Bulan Plus Nugget Seafood Sayuran
Penulis | : | Ratnaningtyas Winahyu |
Editor | : | Ratnaningtyas Winahyu |
KOMENTAR