Walaupun sulit karena Dads harus bekerja, tapi tak ada salahnya mencoba meluangkan waktu untuk makan malam bersama.
Makan malam bersama telah terbukti bermanfaat untuk ikatan keluarga.
Saat makan, Dads bisa lebih mengenal anak-anak dari cerita tentang kegiatannya di sekolah.
Selain itu, makan malam bersama juga dapat memberikan rasa aman untuk anak.
Bermain board game bersama keluarga bisa menjadi cara yang menyenangkan untuk menghabiskan waktu bersama.
Cara ini juga memunculkan kepribadian setiap orang dan memulai percakapan yang tidak terduga.
Salah satu permainan yang bisa dicoba adalah monopoli.
Jika ada waktu luang di akhir pekan, coba Dads ajak anak berjalan-jalan ke luar rumah.
Tak melulu harus ke mall, Dads dapat mengajak anak berolahraga atau sekadar jalan santai di taman.
Nah, itulah dia Dads beberapa ide kegiatan sederhana yang bisa dilakukan bersama anak.
Jangan lupa #BerperanSama ya, Dads!
Baca Juga: Tips untuk Para Ayah Berperan Sama Merawat Si Kecil Sakit, Semudah Itu Kalau Sudah Paham Kondisinya
4 Rekomendasi Susu Penggemuk Badan Anak yang Bisa Bikin Si Kecil Lebih Gemuk dan Sehat
Penulis | : | Ratnaningtyas Winahyu |
Editor | : | Ratnaningtyas Winahyu |
KOMENTAR