Nakita.id – Virus herpes dapat menyebar ke area genital yang sering dikenal sebagai herpes kelamin.
Herpes kelamin atau herpes genital menjadi salah satu penyakit kulit yang menjadi perhatian bagi semua orang.
Namun yang kerap kali ditanyakan apakah wanita bisa terkena herpes kelamin?
Sebelum mengetahui lebih lanjut, ketahui dulu apa itu herpes genital.
Herpes genital adalah infeksi menular seksual yang disebabkan oleh virus herpes simpleks (HSV).
Terdapat dua bentuk HSV yaitu HSV-1 dan HSV-2.
HSV-1 lebih sering disebut dengan herpes oral menyebabkan infeksi pada mulut dan bibir yang meninggalkan luka lepuh.
Tetapi tidak menutup kelamin virus ini juga dapat menyebar ke area genital.
Gejalanya terbilang lebih ringan dibandingkan herpes genital.
Sementara, HSV-2 merupakan penyebab umum dari herpes genital atau kelamin.
Virus ini dapat menyebar melalui kontak seksual dengan orang yang telah terinfeksi virus herpes genital.
Baca Juga: Semua Orang Harus Waspada, Pahami Penularan Penyakit Herpes Kulit
Penulis | : | Syifa Amalia |
Editor | : | Poetri Hanzani |
KOMENTAR