Terpene adalah senyawa alami yang diketahui memiliki sejumlah kualitas obat, termasuk sifat antivirus dan anti-inflamasi.
Selain pengobatan rumahan, pengobatan herpes juga dapat diberikan obat salep yang dapat ditemukan di apotek.
Salep ini dapat digunakan pada kulit bayi hingga orang dewasa.
Manfaat untuk mengobati herpes diperoleh berkat bahan aktif Acyclovir yang bertindak sebagai anti virus.
Bahan ini bekerja dengan cara menghambat penyebaran dan pertumbuhan virus.
Salep yang berfungsi sebagai antivirus untuk menangani virus herpes simpleks adalah Acyclovir.
Obat Acyclovir digunakan untuk mengobati infeksi akibat virus seperti pengobatan infeksi herpes simpleks pada kulit & membran mukosa,
Cara penggunaan salep ini cukup mudah pertama bersihkan area kulit yang terinfeksi.
Kemudian oleskan salep sebesar kacang polong secara tipis ke luka lepuh agar segera membaik.
Harga Acyclovir dibanderol dengan harga mulai dari Rp 4.400 – 6.900.
Salep yang aman diberikan untuk mengobati penyakit kulit herpes berikutnya adalah salep zovirax.
Baca Juga: Pilihan Obat Salep untuk Penyakit Kulit Herpes yang Aman Digunakan
Perempuan Inovasi 2024 Demo Day, Dorong Perempuan Aktif dalam Kegiatan Ekonomi Digital dan Industri Teknologi
Penulis | : | Syifa Amalia |
Editor | : | Cynthia Paramitha Trisnanda |
KOMENTAR