Nakita.id - Simak cara pendaftaran BPJS Kesehatan tanpa perlu ribet mengantre.
Cara pendaftaran BPJS Kesehatan kini bisa dilakukan lewat daring melalui ponsel.
Ini tentu saja membuat proses pendaftaran BPJS Kesehatan menjadi lebih mudah.
BPJS merupakan singkatan dari Badan Penyelenggara Jaminan Sosial.
Salah satu produk BPJS adalah BPJS Kesehatan yang menjadi asuransi jaminan kesehatan masyarakat.
Dengan menggunakan BPJS Kesehatan, masyarakat bisa berobat tanpa perlu khawatir tidak bisa membayar.
Itu sebabnya, masyarakat Indonesia dianjurkan memiliki BPJS Kesehatan atau KIS (Kartu Indonesia Sehat).
Lantas, bagaimana cara mendaftar BPJS Kesehatan?
Melalui laman BPJS Kesehatan dan Kompas, ada beberapa prosedur untuk melakukan pendaftaran BPJS Kesehatan.
Salah satunya tentu saja mengisi data diri pendaftaran dan juga melengkapi persyaratan.
Yuk simak selengkapnya!
Penulis | : | Diah Puspita Ningrum |
Editor | : | Diah Puspita Ningrum |
KOMENTAR