Ini dia beberapa manfaat lain yang bisa didapatkan jika rutin mengonsumsi alpukat untuk sarapan:
1. Baik untuk penglihatan
2. Mencegah osteoporosis
3. Mencegah kanker
4. Detoksifikasi
5. Mengurangi risiko depresi
6. Menyehatkan kulit
Moms bisa mengolah alpukat menjadi sandwich atau jus.
Selain itu, Moms juga bisa membuat alpukat sebagai tambahan di oatmeal.
Itulah tadi beberapa manfaat yang diberikan jika mengonsumsi alpukat setiap sarapan.
Selamat mencoba, Moms.
Baca Juga: Bye Kulit Kusam, Atasi dengan Masker Wajah Alami yang Hanya Gunakan 2 Bahan Ini!
Penulis | : | Amallia Putri |
Editor | : | Ratnaningtyas Winahyu |
KOMENTAR