Ada beberapa hal yang perlu Moms dan Dads persiapkan sebelum melahirkan. Apa saja, ya?
Sudahkah Moms dan Dads siapkan tas bersalin? Tas yang berisi peralatan untuk dibawa saat menjelang bersalin ini perlu disiapkan sejak jauh hari.
Sebab, jika tidak akan membuat Moms dan Dads terburu-buru.
Isi tas bersalin dengan kelengkapan seperti sarung, baju ganti untuk Moms, kaus kaki, alat-alat mandi, handuk, serta dokumen yangd dibutuhkan.
Sudahkah Moms membeli perlengkapan untuk si Kecil nanti?
Menyiapkan kamar bayi juga sebaiknya jangan dilakukan secara terburu.
Pastikan Moms menjadikan kamar bayi empat yang aman serta nyaman
Rencana ini membantu dokter atau bidan, perawat, dan orang-orang terdekat memahami keinginan pribadi Moms dan Dads.
Rencana kelahiran harus berupa dokumen kerja. Bersikaplah fleksibel dan terbuka untuk berubah, karena proses persalinan sering kali tidak berjalan persis seperti yang diharapkan.
Sudahkah Moms dan Dads siapkan dokumen yang dibutuhkan untuk melahirkan nanti?
Salah satu yang paling penting, jangan lupakan kartu BPJS Kesehatan, ya.
Baca Juga: Cara Cek Kepesertaan BPJS Kesehatan Melalui HP, Bisa dengan 3 Cara Mudah Berikut
Penulis | : | Amallia Putri |
Editor | : | Ratnaningtyas Winahyu |
KOMENTAR