- Pilih posisi halaman apakah di pinggir atau tengah
- Bila ingin meletakkan nomor halaman pilih Plain Number 2
- Kemudian klik close Header and Footer
- Nomor halaman secara otomatis akan muncul
Berikut merupakan langkah yang perlu dilakukan untuk membedakan nomor halaman.
Misalnya, untuk membedakan nomor halaman menggunakan angka biasa atau romawi, dan sebagainya.
Pada karya ilmiah, biasanya bagian cover tidak ada judulnya.
Untuk bagian kata pengantar, daftar isi, dan sebagainya menggunakan angka romawi.
Ini cara membedakan halaman di Microsoft Word:
a. Pisahkan halaman
- Buka dokumen yang akan diberi nomor halaman
Baca Juga: Cara Mudah Membuat Daftar Isi di Microsoft Word 2007
Terancam Jadi Tersangka, Vadel Badjideh Bersumpah Tak Lakukan Apapun pada Anak Nikita Mirzani
Penulis | : | Kirana Riyantika |
Editor | : | Ratnaningtyas Winahyu |
KOMENTAR