4. 5 Tips Hubungan Intim Kuat Tahan Lama di Ranjang Selain Menggunakan Obat Alami
Apakah Moms dan Dads sedang mencari tips kuat tahan lama di ranjang?
Ada beberapa tips kuat tahan lama di ranjang yang perlu diketahui oleh Moms dan Dads.
Dengan mengetahui tips kuat tahan lama di ranjang, tentunya bisa menambah durasi waktu dalam hubungan intim.
Melansir dari Men's Health Clinic dan Healthline, berikut ini tips kuat tahan lama di ranjang secara alami.
1. Senam Kegel untuk Pria
Dikutip dari Men's Health Clinic, untuk melakukan sesi seks yang lebih lama, harus memiliki otot dasar panggul yang kuat. Pada pria, otot dasar panggul memainkan beberapa fungsi penting, seperti menopang organ panggul, memungkinkan menahan buang air kecil dan buang air besar, serta mendukung disfungsi ereksi dan ejakulasi.
2. Teknik Meremas
Latihan lain yang bisa dicoba sebagai tips kuat tahan lama di ranjang dengan teknik meremas.
Untuk mencobanya, bisa dimulai dengan masturbasi atau hubungan seksual seperti biasanya. Kemudian, saat merasa diri mulai mendekati titik klimaks, hentikan semua aktivitas seksual dan mulailah menekan pangkal penis.
Baca selengkapnya di sini
Penulis | : | Diah Puspita Ningrum |
Editor | : | Diah Puspita Ningrum |
KOMENTAR