Sementara itu, algorithm adalah menentukan langkah demi langkah solusi untuk permasalahan yang sedang dihadapi. Keempat aspek tersebut terdapat pada pembelajaran coding.
Melalui coding, empat aspek dalam computational thinking tersebut dapat dikembangkan. Untuk mengembangkan computational thinking dan coding secara terpadu, ada lembaga yang dapat membantu, yakni Coding Bee Academy.
Pembelajaran coding atau programming bermanfaat di era revolusi industri 4.0. Memiliki keterampilan coding dapat memberikan prospek karier yang bagus.
Baca Juga: Bisa Belajar Beternak dan Berkebun di Tengah Kota, Berikut Rekomendasi Tempat Liburan yang Edukatif
Pertumbuhan bidang IT yang selalu mengalami kemajuan pesat membuka lapangan pekerjaan sebagai programmer kian meningkat. Berdasarkan laporan “Future of Jobs Survey 2020” yang dirilis oleh World Economic Forum, dari 20 pekerjaan yang mengalami peningkatan permintaan industri, 11 di antaranya berhubungan dengan coding dan computational thinking.
Coding Bee Academy adalah satu-satunya mitra Code.org di Indonesia. Coding Bee Academy bersama Code.org yang didukung oleh Google, Amazon, Microsoft, Facebook, dan para pemimpin global lainnya, memiliki tujuan untuk menghadirkan pendidikan komputer setiap anak di semua kelas.
Coding Bee Academy menyediakan beberapa jenis kelas yang dapat menyesuaikan kebutuhan anak. Pembelajaran disajikan dengan fun learning yang dapat membuat anak cepat mempelajari materi coding dan programming.
Segera daftarkan anak anda dan kunjungi Coding Bee Academy melalui website www.codingbee.id atau kunjungi Instagram @codingbeeacademy.
Dorong Bapak Lebih Aktif dalam Pengasuhan, Sekolah Cikal Gelar Acara 'Main Sama Bapak' Bersama Keluarga Kita dan WWF Indonesia
Penulis | : | Yussy Maulia |
Editor | : | Yohanes Enggar |
KOMENTAR