Selain melalui USG, Moms juga bisa mengetahui tanda-tandanya, di antaranya:
1. Gerak bayi mulai berkurang
2. Gerakan bayi tiba-tiba terasa agresif
3. Saat melahirkan, detak jantung bayi berkurang
Untuk mengetahui apakah memang benar bayi terlilit tali pusar, Moms harus segera menghubungi dokter.
Apa sih sebenarnya yang menyebabkan seseorang menjadi mengalami masalah yang satu ini?
Melansir dari Medical News Today, ini dia beberapa hal yang menyebabkan si Kecil terlilit tali pusar:
1. Panjang tali pusar yang berlebih
2. Struktur pusar yang lemah
3. Air ketuban berlebihan
4. Mengandung anak kembar
Baca Juga: Penyebab Umum yang Sering Terjadi Bayi Terlilit Tali Pusar, Simak Tindakan yang Harus Dilakukan
Perempuan Inovasi 2024 Demo Day, Dorong Perempuan Aktif dalam Kegiatan Ekonomi Digital dan Industri Teknologi
Penulis | : | Aullia Rachma Puteri |
Editor | : | Kirana Riyantika |
KOMENTAR