- Surat Keterangan Domisili dari kelurahan (bagi pasien yang tidak punya JKN-KIS)
Pastikan Moms membawa seluruh dokumen tersebut sebelum pergi ke puskesmas sesuai domisili ya.
Itu tadi informasi terkait biaya tes HIV di puskesmas termasuk persyaratannya ya, Moms.
Lalu, bagaimana prosedur tes HIV di puskesmas?
Masih melansir laman resmi Puskesmas Pajang, Surakarta via Nakita, berikut ini langkah prosedurnya.
1. Pasien menuju meja petugas skrining.
2. Pasien mendapatkan arahan dari petugas menuju meja pendaftaran.
3. Pasien melakukan pendaftaran di meja pendaftaran.
4. Pasien diarahkan menuju ruang pemeriksaan.
5. Pasien di ruang pemeriksaan dilakukan anamnesa dan pemeriksaan fisik.
6. Petugas melakukan pencatatan rekam medis pasien.
Baca Juga: Lakukan Sebelum Terlambat, Pemeriksaan Deteksi HIV pada Ibu Hamil
Penulis | : | Shannon Leonette |
Editor | : | Poetri Hanzani |
KOMENTAR