Nakita.id - Apakah Moms sudah tahu caranya untuk menyimpan alpukat di kulkas dengan baik dan benar?
Jangan sampai tak tahu tahapannya, yuk, simak yang satu ini.
Ada berbagai cara yang bisa dilakukan untuk menyimpan alpukat di dapur.
Biasanya, setelah membelinya di supermarket atau pasar, Moms harus menunggunya satu hingga dua hari agar matang.
Saat menunggu kematangannya sempurna, banyak Moms yang meletakkannya di dalam kulkas.
Tetapi hal ini ternyata bukanlah hal yang benar, lo, Moms. Lalu, bagaimana cara menyimpan alpukat yang belum matang dengan benar?
1. Gunakan Koran
1. Simpan alpukat yang dibungkus dengan koran di dalam keranjang.
2. Simpan ampai alpukat matang biasa (jangan terlalu matang atau empuk).
3. Alpukat yang sudah matang dan manis bisa disimpan di kulkas supaya tidak cepat busuk.
4. Kalau mau makan alpukat, pilih yang paling empuk terlebih dulu.
Baca Juga: Kulit Kusam Hilang dengan Tips Berikut Ini, Siapkan Buah Alpukat
Serunya Kegiatan Peluncuran SoKlin Liquid Nature French Lilac di Rumah Atsiri Indonesia
Penulis | : | Amallia Putri |
Editor | : | Poetri Hanzani |
KOMENTAR