Kenapa Tidak di Kulkas Saja?
Menyimpan alpukat yang belum terlalu matang di kulkas bukanlah ide yang bagus.
Sebab, alpukat yang belum matang rasanya hambar dan cenderung pahit.
Melansir dari Kompas, kalau disimpan di kulkas, proses pematangan alpukat bakal terhambat.
Alhasil aplukat masih pahit walaupun sudah didiamkan beberapa hari.
Kalau mau menyimpan alpukat di kulkas, sebaiknya pilih yang sudah matang.
Menyimpan alpukat matang di kulkas bisa mencegah buahnya cepat busuk.
Itulah tadi caranya untuk menyimpan alpukat yang belum matang dengan baik.
Mulai sekarang, Moms bisa terapkan dua cara di atas untuk menyimpan alpukat.
Kira-kira, cara mana yang menjadi pilihan bagi Moms?
Selamat mencoba, Moms.
Baca Juga: Sambut Hari Gizi Nasional 25 Januari, Makanan Apa Saja yang Kaya Nutrisi untuk Ibu Menyusui?
Serunya Kegiatan Peluncuran SoKlin Liquid Nature French Lilac di Rumah Atsiri Indonesia
Penulis | : | Amallia Putri |
Editor | : | Poetri Hanzani |
KOMENTAR