Nakita.id – Jika usia anak sudah cukup, tak ada salahnya Moms dan Dads mengajarinya untuk berpuasa selama Ramadan.
Seperti yang diketahui, bagian terpenting dari puasa adalah makan sahur.
Dengan makan sahur, tubuh akan tetap memiliki energi untuk menjalankan puasa sehari penuh.
Meski Si Kecil mungkin masih puasa setengah hari, penting untuk Moms dan Dads membiasakannya makan sahur.
Membiasakan anak bangun sahur juga mengajarkannya akan kedisiplinan.
Namun, membangunkan anak untuk sahur memang merupakan salah satu tantangan yang paling sulit bagi banyak orangtua.
Anak-anak mungkin menganggap makan di waktu dini hari aneh, dan hanya mengganggu tidur mereka.
Oleh karena itu, Moms dan Dads perlu mengetahui beberapa trik yang bisa diterapkan untuk menyemangati anak saat sahur.
Di saat Moms sedang mempersiapkan makanan, Dads bisa #BerperanSama melakukan beberapa hal ini agar anak terbiasa sahur.
Melansir dari Motherhood, inilah beberapa hal yang perlu Dads lakukan untuk #BerperanSama membiasakan anak sahur.
Puasa tanpa sahur dapat menyebabkan anak mudah mengantuk dan kurang bertenaga dalam beraktivitas sehari-hari.
Baca Juga: Berperan Sama Menghadapi Anak yang Suka Moody, Simak Sederet Tipsnya
Social Bella 2024, Dorong Inovasi dan Transformasi Strategis Industri Kecantikan Indonesia
Penulis | : | Ratnaningtyas Winahyu |
Editor | : | Ratnaningtyas Winahyu |
KOMENTAR