Sebagai gantinya, lebih baik Moms konsumsi sayuran rendah karbohidrat.
Misalnya, zucchini parut atau labu kuning menjadi bahan dasar yang baik untuk pasta.
Kembang kol tumbuk juga bisa menyerupai kentang tumbuk versi rendah karbohidrat.
Saat ingin mengurangi karbohidrat, banyak orang merasa kesulitan untuk berhenti ngemil.
Seperti diketahui, sebagian besar makanan ringan kemasan mengandung karbohidrat tinggi dari bahan-bahan yang meliputi kentang, biji-bijian, dan jagung
Sebenarnya Moms tetap bisa mengonsumi camilan, lo. Moms bisa pilih camilan dengan label dan komposisi yang rendah karbohidrat.
Beberapa makanan ringan sehat yang bisa dikonsumsi antara lain:
- Kacang almond
- Kacang hazel
- Kenari
- Keju
Baca Juga: Apakah Asam Lambung Menyebabkan Berat Badan Turun? Simak Penjelasannya
Melebarkan Sayap Hingga Mancanegara, Natasha Rizky Gelar Exhibition Perdana di Jepang
Penulis | : | Ratnaningtyas Winahyu |
Editor | : | Ratnaningtyas Winahyu |
KOMENTAR