Nakita.id - Bagi orangtua yang akan memiliki anak perempuan bisa mencari referensi nama bayi perempuan yang paling bagus serta favorit dan tentunya memiliki arti.
Nama-nama yang ada dalam Alquran atau nama yang berbahasa Arab bisa jadi pilihan. Artinya cocok untuk umat Islam.
Nama anak perempuan ini diambil dari penggalan surat, kata dalam Alquran atau bahasa Arab yang maknanya bagus.
- Aya Pakiza
Artinya pemberian Allah yang berbudi luhur.
- Benazir Qadirah
Artinya wanita yang kuat, mampu, dan tak tertandingi.
- Calla Naisha
Artinya wanita cantik yang istimewa karunia dari Allah SWT.
- Davina Kayla
Artinya wanita penyayang, energik, cerdas, dan kuat.
Baca Juga: Inspirasi Nama Bayi Perempuan Islam Modern 3 Kata Beserta Arti
- Ezra Kirana
Artinya wanita yang rendah hati, selamat, dan lembut.
- Farzana Maira
Artinya wanita yang baik hati, jujur, cerdas, dan bijaksana.
- Giaa Kirana
Artinya kekasih yang lembut.
- Hania Laiba
Artinya wanita Surga yang kaya, makmur, bahagia.
- Inaya Wajiha
Artinya wanita cantik yang penuh perhatian.
- Jiya Aleena
Baca Juga: Rangkaian Nama Bayi Perempuan Islam 3 Kata Awalan Huruf S Beserta Arti Lengkap
Artinya kesayangan yang adil dan memesona.
- Adzkiya Naila Taleetha
Artinya perempuan muda yang pintar dan sukses.
- Bahirah Clemira Karima
Artinya perempuan bersinar yang dapat menerangi dan murah hatinya.
- Calania Fiona Syafazea
Artinya putri yang penuh keadilan dan bisa memberi manfaat.
- Deshi Khansa Maysun
Artinya perempuan pembawa kemakmuran yang baik dan cantik.
- Elmira Naureen Aisyah
Artinya putri pembawa cahaya penerang kehidupan.
Baca Juga: 10 Rangkaian Nama Bayi Perempuan Islam dalam Alquran 3 Kata, Lengkap dengan Arti
- Farrah Falguni Yara
Artinya perempuan yang cantik dan indah seperti kupu-kupu.
- Ghaisani Alya Qarirah
Artinya perempuan muda yang lembut dan lapang hatinya.
- Hazima Fayda Malaika
Artinya perempuan yang teguh hatinya dan suka menolong seperti malaikat.
- Izma Ariyani Putri
Artinya putri yang pemberani dan bijaksana.
- Jenna Laila Yasmin
Artinya burung kecil yang mengharumkan malam.
Itu dia Moms nama bayi perempuan Islam legkap dengan artinya, 2-3 kata. Semoga bermanfaat.
Baca Juga: 10 Ide Nama Bayi Perempuan Islam dari Alquran Beserta Arti Lengkap
Penulis | : | Aullia Rachma Puteri |
Editor | : | Kirana Riyantika |
KOMENTAR