Nakita.id - Kenali apa saja penyebab perut kembung saat hamil muda agar Moms tidak salah kaprah!
Kembung merupakan salah satu hal yang kerap dialami ibu hamil.
Biasanya pada ibu hamil muda karena perut kembung termasuk salah satu ciri kehamilan.
Gejalanya adalah perut seperti penuh gas hingga tidak enak makan.
Selain itu, pada sebagian ibu hamil juga akan mengalami mual hingga muntah.
Kabar baiknya, perut kembung saat hamil muda bisa hilang dengan sendirinya.
Namun, Moms juga harus tahu apa saja yang menjadi penyebab kembung pada ibu hamil.
Melansir dari Medical News Today, berikut penyebab perut kembung selama kehamilan. Yuk simak!
1. Hormon
Keberadaan hormon yang satu ini penting supaya ibu hamil bisa menjalani kehamilan yang sehat.
Fungsi hormon progesteron adalah melemaskan jaringan otot di dalam tubuh dan juga saluran pencernaan.
Baca Juga: Perubahan pada Perut Ibu Hamil, Apa Saja yang Dirasakan Moms?
Penulis | : | Diah Puspita Ningrum |
Editor | : | Diah Puspita Ningrum |
KOMENTAR