Nakita.id - Inilah alternatif pengganti garam jika bahan dapur yang satu tersebut habis atau Moms memang sudah menghindari garam.
Alternatif garam pun ada banyak sekali dan harganya tidak mahal. Moms bisa menjumpainya juga di rumah.
Bahkan beberapa Moms sering stok di rumah.
Apa saja? Simak selengkapnya di sini ya.
Masakan tanpa garam mungkin akan terasa lebih hambar.
Tak dipungkiri bahwa garam akan jadi salah satu bumbu dapur yang wajib ada di rumah.
Namun, di balik segudang manfaatnya, ternyata garam juga memiliki efek buruk bagi tubuh.
Terlalu banyak mengonsumsi sodium akan berpotensi meningkatkan tekanan darah, penyakit jantung, hingga tulang keropos.
Maka dari itu, ada anjuran untuk mengonsumsi garam setidaknya 1,5 sendok makan garam dalam sehari.
Tetapi, jika Moms ingin mengubah gaya hidup jadi lebih sehat dengan mengurangi konsumsi garam tetap ada caranya.
Moms cukup mencari bahan-bahan alternatif pengganti garam yang bisa dimanfaatkan.
BERITA POPULER: Ditemukan 2 Halaman Surat Saat Song Jae Rim Meninggal Dunia hingga Revand Narya Digugat Cerai karena Silent Treatment
Penulis | : | Aullia Rachma Puteri |
Editor | : | Kirana Riyantika |
KOMENTAR