- Tidak menunjuk ke barang-barang
- Tidak mencari hal-hal yang mereka lihat disembunyikan
- Kehilangan keterampilan yang pernah mereka miliki
Mengutip dari SSM Health, keterlambatan perkembangan pada bayi dapat diatasi dengan melakukan terapi.
Berikut ini beberapa terapi yang bisa dilakukan:
Terapi fisik dapat membantu anak-anak dengan keterlambatan keterampilan motorik kasar.
Terapi ini dapat mengatasi keterampilan motorik halus, pemrosesan sensorik, dan masalah swadaya.
Terapi wicara biasanya digunakan untuk mengatasi masalah di bidang pemahaman dan produksi bahasa dan suara wicara.
Pendidikan khusus anak usia dini memberikan stimulasi keterampilan perkembangan dini, termasuk keterampilan bermain.
Terapi ini diperlukan oleh anak yang mengalami kesulitan dalam berperilaku secara sosial.
Nah, itu dia Moms tanda perkembangan bayi lambat dan cara mengatasinya. Semoga bermanfaat!
Baca Juga: Moms Perlu Tahu, Tanda-tanda Perkembangan Bayi Usia di Bawah 1 Tahun Lambat dan Cara Mengatasinya
4 Rekomendasi Susu Penggemuk Badan Anak yang Bisa Bikin Si Kecil Lebih Gemuk dan Sehat
Penulis | : | Ratnaningtyas Winahyu |
Editor | : | Ratnaningtyas Winahyu |
KOMENTAR