Jika ada kaca atau cermin di ruangan, gunakan pembersih kaca dan kain khusus untuk membersihkannya.
Pastikan kaca atau cermin tersebut bersih dan bebas noda.
6. Bersihkan Area Sulit dijangkau
Gunakan sikat atau kuas kecil untuk membersihkan area sulit dijangkau seperti sudut-sudut di ruangan, sela-sela jendela, dan ventilasi.
Debu seringkali menumpuk di area-area ini dan sering terlupakan dalam pembersihan rutin.
7. Cek dan Bersihkan Ventilasi
Periksa ventilasi rumah Moms, seperti kipas angin dan saluran udara.
Membersihkan ventilasi adalah langkah penting dalam menghilangkan debu yang terperangkap di dalamnya.
Gunakan vacuum cleaner atau alat penghapus debu yang panjang untuk membersihkan ventilasi secara efektif.
8. Kembalikan Barang-barang ke Tempatnya
Setelah Moms selesai membersihkan ruangan dengan cepat dan efektif, kembalikan barang-barang ke tempatnya masing-masing.
Baca Juga: Bikin Kipas Angin Awet Tahan Lama, Ini Cara Membersihkan Noda Kipas Angin dari Debu
Penulis | : | Diah Puspita Ningrum |
Editor | : | Diah Puspita Ningrum |
KOMENTAR