Nakita.id - Pengajuan GoPay pinjam ditolak karena apa? Berikut sejumlah hal yang perlu kalian tahu.
Pengajuan pinjaman melalui layanan keuangan digital, seperti GoPay, telah menjadi tren yang semakin populer dalam beberapa tahun terakhir.
Meskipun prosesnya terbilang cepat dan mudah, tidak jarang ada kasus di mana pengguna mengalami penolakan pengajuan pinjaman.
Melansir dari berbagai sumber, berikut ini adalah penjelasan mengenai penyebab pengajuan Gopay pinjam ditokak.
Yuk simak!
1. Masalah Verifikasi Data
Verifikasi data merupakan salha satu yang harus dipenuhi saat mengajukan pinjaman Gopay.
Salah satu alasan yang membuat Gopay Pinjam ditolak adalah verfikasi data gagal dilakukan.
Ini bisa terjadi karena data diri tidak lengkap hingga salah pengisian data.
2. Skor Kredit Buruk
Skor kredit mencerminkan perilaku pelunasan kredit oleh pengguna.
Baca Juga: Daftar Aplikasi Pinjol yang Resmi Masuk Daftar OJK, Solusi Butuh Dana dalam Waktu Singkat
Penulis | : | Diah Puspita Ningrum |
Editor | : | Diah Puspita Ningrum |
KOMENTAR