Nakita.id - Daun kenikir kerap jadi santapan dan sayur favorit masyarakat Indonesia.
Manfaatnya terkenal dalam pengobatan tradisional karena emiliki sejumlah manfaat bagi kesehatan pria.
Mengutip dari berbagai sumber, berikut beberapa manfaat daun kenikir, terutama bagi pria.
1. Menjaga Kesehatan Prostat
Daun kenikir mengandung senyawa anti-inflamasi.
Kandungan tersebut dapat membantu dalam menjaga kesehatan prostat dan mengurangi risiko masalah prostat pada pria.
2. Kesehatan Reproduksi
Kandungan nutrisi dalam daun kenikir, seperti vitamin dan mineral tertentu.
Kandungannya dapat mendukung kesehatan reproduksi pria dan meningkatkan fertilitas.
3. Menjaga Kesehatan Jantung
Senyawa dalam daun kenikir diketahui memiliki efek menurunkan kolesterol.
Buka Cabang ke-14, Nikmati Kelezatan Kuliner di Justus Steakhouse Asthana Kemang
Penulis | : | Cynthia Paramitha Trisnanda |
Editor | : | Cynthia Paramitha Trisnanda |
KOMENTAR