Dr. Ron Daniels dari the UK Sepsis Trust mengatakan, “Sepsis adalah cara tubuh merespons infeksi.
Sepsis ini sering terjadi setelah infeksi dada atau infeksi saluran kemih tetapi juga bisa terjadi akibat gigitan atau sengatan hewan.
Jika tidak ditangani dengan cepat, dapat menyebabkan kegagalan organ dan akhirnya kematian."
Bagaimana gejalanya ya Moms?
BACA JUGA: Lulus Kuliah S2 di Amerika, Penampilan Tasya Kamila Bikin Pangling!
1. Cadel ketika berbicara dan kebingungan secara tiba-tiba
2. Nyeri menggigil atau nyeri otot yang ekstrem
3. Tidak buang air seni dalam sehari
4. Sesak napas parah
5. Kulit belang (diskolou)
Social Bella 2024, Dorong Inovasi dan Transformasi Strategis Industri Kecantikan Indonesia
Source | : | Healthline,The Sun |
Penulis | : | Nia Lara Sari |
Editor | : | Soesanti Harini Hartono |
KOMENTAR