Permainan Konstruksi
Permainan konstruksi atau rancang bangun bisa diberikan untuk merangsang koordinasi motoriknya.
Mungkin anak usia 1-3 tahun hanya akan menyusun ke atas, ke samping, atau melempar-lempar saja.
BACA JUGA: Lulus Kuliah S2 di Amerika, Penampilan Tasya Kamila Bikin Pangling!
Tapi tak apa. Di usia ini, anak memang sedang senang-senangnya bermain kasar.
Misal, sudah disusun tinggi, dirobohkan kembali.
Buat anak, hal itu amat menyenangkan.
Sebetulnya, dari situ pula anak belajar jika benda bersusun dijatuhkan, yang tadinya berada di atas sekarang menjadi terpencar.
Source | : | parents.com |
Penulis | : | Nia Lara Sari |
Editor | : | David Togatorop |
KOMENTAR