5. Beri peringatan
Agar anak mau mendengarkan, ada baiknya Mama memberikan sejumlah peringatan awal sebelum melakukan perubahan besar, khususnya saat dia sedang bersenang-senang dengan mainan atau teman-temannya. Contohnya, sebelum Mama siap meninggalkan rumah, mengapa tidak mengatakan kepadanya, “Kita akan pergi sebentar lagi. Kalau Mama memanggil, itu berarti waktunya berhenti main masak-masakan dan mencuci tangan.”
KOMENTAR