Nakita.id - Kondisi ibu hamil dan menyusui tentunya berbeda dengan kondisi seseorang pada umumnya, karena menjadi lebih rentan dan butuh banyak asupan makanan.
Khususnya pada pola konsumsi, seorang ibu hamil dan menyusui sebaiknya memang tidak salah langkah adalam memilih asupan makanannya.
Hal ini disampaikan oleh dr. Reisa Brortoasmoro melalui unggahan tipsnya di akun miliknya @reisabrotoasmoro.
BACA JUGA : Masih Suka Keliru, Ini Cara Menyimpan ASI yang Benar Menurut dr Reisa
Sejak memiliki bayi baru pada Maret 2018, dokter cantik ini semakin rajin menyebarkan informasi dan ilmu kesehatan di akun sosial medianya.
GIV Gelar Kompetisi 'The Beauty of GIVing' Guna Dukung Perjalanan Inspiratif Womenpreneur Indonesia
Penulis | : | Anisyah Kusumawati |
Editor | : | Kusmiyati |
KOMENTAR