Nakita.id - Pada umumnya, semua pasangan tentu ingin memiliki hubungan yang langgeng.
Namun sayangnya, saat dalam hubungan banyak timbul perselisihan pendapat, ada yang berpikir jalan satu-satunya bercerai.
Jika biasanya pasangan akan bercerai setelah berbulan-bulan atau bertahun-tahun membangun rumah tangga, tidak dengan pasangan satu ini.
BACA JUGA: Sama dengan Orangtua Pangeran Harry, 4 Pasangan Bangsawan ini Pilih Bercerai
Melansir Intisari.grid.id via laman Oditty Central, ada sepasang suami istri dari Dubai yang justru bercerai setelah 15 menit menikah!
Apa penyebabnya?
Mengatur Jarak Kelahiran dengan Perencanaan yang Tepat, Seperti Apa Jarak Ideal?
Source | : | Intisari.grid.id |
Penulis | : | Rosiana Chozanah |
Editor | : | Kusmiyati |
KOMENTAR