Pada tahap ini, jatuh dari tangga, dapat menyebabkan persalinan dini.
Selain itu, jika ditemukan tanda-tanda tertentu, Moms harus menghindari untuk naik-turun tangga.
BACA JUGA: Sangat Menginspirasi! Tiru Cara Unik Donita Menyimpan Koleksi Sepatu di Rumahnya
Tanda-tanda tersebut termasuk:
1. Ibu mengalami perdarahan
2. Sering merasa kram perut
3. Ibu mengalami diabetes gestasional atau penyakit autoimun apa pun selama kehamilan
4. Riwayat keguguran di masa lalu
5. Sering merasakan pusing
6. Hamil bayi kembar
7. Ibu dengan tekanan darah tinggi atau rendah.
L'Oreal Bersama Perdoski dan Universitas Indonesia Berikan Pendanaan Penelitian dan Inovasi 'Hair & Skin Research Grant 2024'
Source | : | momjunction |
Penulis | : | Nia Lara Sari |
Editor | : | Saeful Imam |
KOMENTAR