BACA JUGA: Ini Ciri Daging Ayam Bergizi yang Paling Baik untuk Dikonsumsi
3. Bagian lainnya
Lihatlah bagian pembuluh darah kapiler seperti yang telah ditandai.
Apabila terlihat warna merah kebiruan dengan jelas, sudah pasti daging tersebut merupakan ayam tiren.
Dan apabila bagian dagingnya berwarna merah kebiruan seperti memar, itu juga merupakan aya tiren.
Warna merah kebiruan yang muncul pada tanda-tanda tadi merupakan warna pembuluh darah yang telah membeku akibat ayam yang mati secara mendadak tanpa proses penyembelihan.
Dalam proses penyembelihan, penyembelih sudah tahu betul bagian mana yang harus disembelih supaya tak terjadi pembekuan darah.
Nah, sekarang Moms sudah tahu kan apakah ayam tersebut tiren atau ayam segar?
Waspada mulai sekarang ya Moms!
BACA JUGA: Ayam Broiler Mengandung Senyawa Penyebab Kanker, Simak Penjelasannya
Perempuan Inovasi 2024 Demo Day, Dorong Perempuan Aktif dalam Kegiatan Ekonomi Digital dan Industri Teknologi
Source | : | |
Penulis | : | Cynthia Paramitha Trisnanda |
Editor | : | David Togatorop |
KOMENTAR