Nakita.id - Sebagian orang mungkin akan merasa aneh, jika mendengar pernyataan apabila seorang bayi dapat marah kepada orangtuanya.
Pasalnya, bayi belum mengerti dan melakukan banyak hal.
Namun pada kenyataannya bayi pun bisa kesal hingga marah kepada orangtua, lantaran dipengaruhi oleh beberapa faktor.
Contohnya ketika bayi terbangun di malam hari dan menangis karena lapar, kemudian Moms tidak segera menyusuinya, maka tangisannya akan semakin kencang, ini pertanda kalau Ia kesal.
BACA JUGA: Akibat 'Baby Shark', Anak Anji Manji Nyaris Gagal Tampil Bernyanyi
Dikutip dari laman momjunction.com, bayi pun dapat kesal dan marah, sebagian besar dari kebiasaan yang sering Moms lakukan kepadanya.
Saat melakukan kebiasaan tersebut, sering kali Moms tidak menyadarinya.
Lantas, apa sajakah jenis kebiasaan tersebut?
Simak penjelasan berikut ini, ya Moms!
BACA JUGA: Cara Unik Tantri 'Kotak' Menghabiskan Waktu dengan Si Kecil Karanada
Belajar dari Viralnya Anggur Muscat, Ini Cara Cuci Buah yang Benar untuk Hilangkan Residunya
Source | : | momjunction.com |
Penulis | : | Finna Prima Handayani |
Editor | : | Poetri Hanzani |
KOMENTAR