Namun, mencukur rambut bayi ternyata memiliki manfaat berikut ini.
- Memudahkan proses pembersihan kulit kepala
Kulit kepala bayi masih memproduksi lebih banyak lemak, akibat pengaruh sisa hormon ibu (androgen).
Sehingga, kulit kepala bayi mudah terasa lengket.
Tumpukan lemak dan kotoran tersebut lebih mudah dibersihkan jika rambut bayi dicukur lebih pendek.
BACA JUGA: Nagita Slavina Pilih Miskin Seumur Hidup Alasannya Buat Momo Berteriak
- Memudahkan kontrol kesehatan
Dengan dicukur pendek, orangtua jadi lebih mudah mengontrol kondisi kulit kepala bayinya.
Jika terjadi iritasi akibat sampo yang tidak cocok, ada bisul, dan sebagainya, maka Moms akan mengetahuinya dengan mudah.
4 Rekomendasi Susu Penggemuk Badan Anak yang Bisa Bikin Si Kecil Lebih Gemuk dan Sehat
Source | : | Instagram,momjunction |
Penulis | : | Nia Lara Sari |
Editor | : | Poetri Hanzani |
KOMENTAR