Nurrani yang baru saja lulus SMK itu sudah mampu membantu perekonomian keluarganya di kampung halaman.
5. Anak rumahan
Tak seperti kesan luarnya yang terlihat banyak bicara dan sangat percaya diri, ternyata Nurrani bukan anak yang senang main.
BACA JUGA: Kiri Kanan Penuh Selang, Perawat Masuk ke Kamar Shakira Menangis
Nurrani mengaku sebelum terkenal, ia lebih sering membantu orangtua berjualan di pasar dan selebihnya hanya diam di rumah.
"Pas udah lulus ini, bantuin mama di pasar jualan, kalau di rumah ya di kamar, jarang keluar rumah, main handphone, main sosmed," ujarnya.
Dalam bincang-bincang tersebut juga terungkap pekerjaan kedua orangtua Nurrani, ayahnya adalah seorang guru di sekolahnya dan ibunya adalah pedagang di pasar.
tak heran jika ia memiliki cita-cita sebagai tenaga pengajar pula, seperti dosen.
Perempuan Inovasi 2024 Demo Day, Dorong Perempuan Aktif dalam Kegiatan Ekonomi Digital dan Industri Teknologi
Source | : | youtube |
Penulis | : | Shevinna Putti Anggraeni |
Editor | : | Gazali Solahuddin |
KOMENTAR